Telah dibuka lowongan kerja bagi para pencari kerja untuk mengisi kebutuhan tenaga professional di Kalbe Nutritional (PT Shanghiang Perkasa)
Gd Graha Kirana Lt 5 Jl Yos Sudarso Kav 88 Sunter jakarta Utara 14350 - Kota Administrasi Jakarta Utara
DKI Jakarta 1000 Indonesia
www.kalbenutritionals.com
INFORMASI PERUSAHAAN
Didirikan dengan nama PT. Sanghiang Perkasa, selama ini kami dikenal masyarakat sebagai Kalbe Health Foods Division dari PT Kalbe Farma Tbk., perusahaan farmasi terkemuka di Indonesia. Guna meningkatkan kinerja perusahaan dan lebih mendekatkan diri kepada konsumen, pada tahun 2007 kami melakukan perubahan brand identity perusahaan. Nama Kalbe Farma Health Foods Division akhirnya diubah menjadi Kalbe Nutritionals.
PERSYARATAN PELAMAR RINCIAN KEBUTUHAN JABATAN DAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN
BUSINESS REPRESENTATIVE
Tingkat Lulus : Sarjana/S1
Jurusan : Semua Jurusan
Kategori Posisi : analis bisnis / business analyst
Persyaratan:
- Pria atau wanita, lajang atau menikah, max. 28 tahun
- Latar belakang pendidikan minimal SARJANA (S1) dari seluruh jurusan dengan IPK min. 2,75
- Aktif dalam organisasi kemahasiswaan
- Memiliki SIM C dan bisa mengendarai motor
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik, berkepribadian menarik, memiliki motivasi, komitmen, loyal, memiliki keinginan tinggi untuk mempelajari hal-hal baru, dan mandiri
- Mampu menggunakan komputer dan kemampuan bahasa inggris pasif
- BERSEDIA DITEMPATKAN DI SELURUH WILAYAH INDONESIA
Tanggung Jawab :
- Membangun hubungan baik dengan relasi bisnis KALBE Nutritionals (dokter, bidan, tim rumah sakit, kepala toko modern maupun
- tradisional, dll) untuk meningkatkan penjualan seluruh produk KALBE Nutritionals
- Membuat kegiatan atau aktivitas promosi (event) untuk meningkatkan penjualan produk
- Memimpin tim yang terdiri dari Team Leader (TL), SPG, dan Merchandiser.
INFORMASI PENEMPATAN
Seluruh Wilayah Indonesia
DATELINE LOWONGAN
03 Januari 2015
ALAMAT PENGIRIMAN LAMARAN
silakan klik disini untuk mendaftar
apabila belum menjadi member silakan klik disini
SUMBER
Disini
0 comments:
Post a Comment