INFORMASI LOWONGAN
Telah dibuka lowongan kerja bagi para pencari kerja untuk
mengisi kebutuhan tenaga professional di PT Krakatau Steel
(Persero) Tbk
INFORMASI PERUSAHAAN
PT Krakatau Steel
(Persero) Tbk, perusahaan baja terpadu dan terbesar di Indonesia yang terletak
di Kota Cilegon, Provinsi Banten, Indonesia,
PERSYARATAN PELAMAR RINCIAN KEBUTUHAN JABATAN
DAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN
Management Trainee (MT)
Sebuah program
pengembangan yang dirancang bagi lulusan Sarjana dan D3 jurusan teknik dan non
teknik untuk dipersiapkan menjadi kader potensial di PT Krakatau Steel
(Persero) Tbk dan Group.
Persyaratan:
A. Warga Negara Indonesia (WNI)
B. IPK minimal 2,75 (skala 4.00), Lulusan dari Perguruan Tinggi Negeri/Swasta (akreditasi program studi minimal B),
A. Warga Negara Indonesia (WNI)
B. IPK minimal 2,75 (skala 4.00), Lulusan dari Perguruan Tinggi Negeri/Swasta (akreditasi program studi minimal B),
C. Usia maksimum per 1 September
2015, 26 tahun untuk S1 dan 24 tahun untuk D3.
D. Dapat berbahasa Inggris baik secara lisan maupun tulisan.
E. Bersedia ditempatkan di PT Krakatau Steel (Persero) Tbk dan Group (PT Krakatau Tirta Industri dan PT KHI Pipe Industries).
F. Mengikuti Proses Seleksi.
D. Dapat berbahasa Inggris baik secara lisan maupun tulisan.
E. Bersedia ditempatkan di PT Krakatau Steel (Persero) Tbk dan Group (PT Krakatau Tirta Industri dan PT KHI Pipe Industries).
F. Mengikuti Proses Seleksi.
Jurusan/Program Studi yang
dibutuhkan:
1. Akutansi, Laki-laki/Perempuan (L/P), kebutuhan 4 orang Sarjana S1.
2. Hukum (L/P). kebutuhan 5 orang S1.
3. Psikologi (L/P), kebutuhan 1 orang S1.
4. Teknik Lingkungan (L), kebutuhan 2 orang S1.
5. Teknik Kimia, (L), kebutuhan 4 S1 dan 13 orang D3.
6. Teknik Elektro, (L), kebutuhan 10 orang S1 dan 8 D3.
7. Teknik Mesin, (L) dibutuhkan 13 S1 dan 29 orang D3.
8. Teknik Metalurgi (L), dibutuhkan 7 orang S1.
9. Teknik Material (L), dibutuhkan 2 orang S1.
10. Teknik Fisika (L), dibutuhkan 4 orang S1.
11. Teknik Industri (L/P) dibutuhkan 14 orang S1.
12. Teknik Sipil (L), dibutuhkan 2 S1 dan 1 Orang D3.
13. Ekonomi Manajemen (L/P), dibutuhkan 2 orang D3.
14. Teknik Listrik (L), dibutuhkan 9 orang D3.
15. Analis Kimia (L/P), dibutuhkan 13 orang D3.
16. Hiperkes/K3 (L), dibutuhkan 1 orang D3.
17. Sistem Informasi (L/P), dibutuhkan 1 orang D3.
1. Akutansi, Laki-laki/Perempuan (L/P), kebutuhan 4 orang Sarjana S1.
2. Hukum (L/P). kebutuhan 5 orang S1.
3. Psikologi (L/P), kebutuhan 1 orang S1.
4. Teknik Lingkungan (L), kebutuhan 2 orang S1.
5. Teknik Kimia, (L), kebutuhan 4 S1 dan 13 orang D3.
6. Teknik Elektro, (L), kebutuhan 10 orang S1 dan 8 D3.
7. Teknik Mesin, (L) dibutuhkan 13 S1 dan 29 orang D3.
8. Teknik Metalurgi (L), dibutuhkan 7 orang S1.
9. Teknik Material (L), dibutuhkan 2 orang S1.
10. Teknik Fisika (L), dibutuhkan 4 orang S1.
11. Teknik Industri (L/P) dibutuhkan 14 orang S1.
12. Teknik Sipil (L), dibutuhkan 2 S1 dan 1 Orang D3.
13. Ekonomi Manajemen (L/P), dibutuhkan 2 orang D3.
14. Teknik Listrik (L), dibutuhkan 9 orang D3.
15. Analis Kimia (L/P), dibutuhkan 13 orang D3.
16. Hiperkes/K3 (L), dibutuhkan 1 orang D3.
17. Sistem Informasi (L/P), dibutuhkan 1 orang D3.
Pelaksanaan Tes dilakukan di Kota Cilegon,
Jakarta, Bandung, Jogjakarta, Surabaya, dan Malang
INFORMASI PENEMPATAN
ditempatkan di PT
Krakatau Steel (Persero) Tbk dan Group
DATELINE LOWONGAN
10
Juli 2015
ALAMAT PENGIRIMAN LAMARAN
SUMBER
0 comments:
Post a Comment