INFORMASI
LOWONGAN
Telah dibuka lowongan kerja bagi para pencari
kerja untuk mengisi kebutuhan tenaga professional di PT INHUTANI II (Persero)
INFORMASI
PERUSAHAAN
ndustri pengolahan
kayu hasil likuidasi dari PN. Perhutani Kalimantan Selatan dan Proyek Khusus
Pontianak.
PT Inhutani II didirikan berdasarkan Peraturan
Pemerintah Nomor 32 Tahun 1974 dengan Anggaran Dasar sebagaimana tercantum
dalam Akte Notaris Kartini Mulyadi, SH Nomor : 77 tanggal 12 Nopember 1975,
yang disahkan dalam Daftar Keputusan Menteri Kehakiman RI tanggal 26 Januari
1976 Nomor : YA.5/50/176 dan diumumkan dalam Tambahan Berita Negara RI Nomor :
275/1976.
Perubahan Anggaran
Dasar Perusahaan yang terakhir dikukuhkan melalui Akte Notaris Nanda Fauz Iwan,
SH K.Kn Nomor :13 tanggal 12Agustus 2008 yang merupakan perubahan dari Akte
Notaris Imas Fatimah, SHNomor: 67 tahun 1984, dengan wilayah kerja meliputi
Kalimantan Selatan dan Kalimantan Timur.
PERSYARATAN
PELAMAR RINCIAN KEBUTUHAN JABATAN DAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN
1.
Staf Bidang Hutan Alam (HA)
2.
Staf Bidang Hutan Tanaman/Kebun (AGRO)
3.
Staf Bidang Akuntansi (AKT)
Persyaratan:
- Pendidikan Sarjana atau
Diploma III bidang : Kehutanan, Agronomi/Perkebunan, Akuntansi
- IPK minimal 2,75 untuk PTN
dan 3.00 untuk PTS terakreditasi BAN PT
- Per 15 Januari 2015 berusia
maksimal 30 tahun
- Belum menikah
- Bersedia ditempatkan di
seluruh wilayah kerja PT INHUTANI II (Kalsel, Kaltim dan Kaltara)
- Bersedia menjalani ikatan
dinas selama 3 (tiga) tahun
- Berkelakuan baik
INFORMASI
PENEMPATAN
Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur,
Kalimantan Utara
DATELINE
LOWONGAN
15 Januari
2015
ALAMAT PENGIRIMAN LAMARAN
lamaran disertai
Transkrip Nilai, Foto Copy Ijazah S1/DIII dilegalisir, Pas Foto 4X6 (2 lembar),
CV, Foto Copy KTP dan SKCK dari kepolisian RI, dikirimkan ke :
Panitia Penerimaan Pegawai PT INHUTANI II
PO. BOX 8185 JKSTT 12820
PO. BOX 8185 JKSTT 12820
SUMBER
0 comments:
Post a Comment